Sunday, April 5, 2009

Jangan Sombong

Jangan sombong karena betapa banyaknya orang kuat
Lumpuh karena bebatuan gurun
Namun jangan putus asa karena kebebasan minum anggur pun
Telah sampai pada tujuannya hanya dengan sebuah puisi
Jangan seperti kapak yang semuanya mengarah pada dirimu
Jangan pula seperti penarah yang tidak mendapat apa apa dari kerjamu
Dalam masalah kehidupan, belajarlah dari gergaji
Dia menarik sebagian kepada dirimu sendirian dan lainnya menyebar.

Ilmu telah membimbing mereka kepada hakikat pengetahuan dan mereka berhubungan dengan roh
kepastian. Mereka menganggap mudah apa yang dipandang sukar oleh mereka yang hidup nyaman dan
mewah. Mereka akrab dengan apa yang mengerikan bagi orang bodoh. Mereka bersahabat dengan
orang orang dengan badan mereka, namun roh mereka tertinggal di alam tertinggi
Tuhanku , aku tidak menyembah Engkau
Karena takut akan neraka Mu atau mengharapkan surge Mu
Sehingga aku menyembah Mu

No comments:

Post a Comment