Pilihlah, kaya atau fakir
Abu sa’id meriwayatkan bahwa abdul wahhab telah bercerita sebagai berikut; “ seorang yang telah cukup kami kenal dating kepada kami, menyampaikan sebuah pesan. Ia bercerita bahwa seorang hamba akan disidang di hadapan Allah SWT pada hari kiamat, dan ia akan ditanya, “ wahai hamba Ku. Bagaimana keadaan keluargamu saat kau tinggalkan ?””
Ia menjawab, ”mereka kutinggalkan dalam keadaan kaya”. Tidakkah Aku telah membuat mereka fakir miskin sepeninggalmu? Dengan harta( yang kau tinggalkan) itu, mereka berangkat ke neraka”.
Dan ada seorang hamba lain yang dihadapkan di mahkamah Allah. Allah bertanya kepadanya, “dalam keadaan bagaimana kau tinggalkan keluargamu”?
“mereka dalam keadaan fakir”. “ tidakkah Aku telah menggayakan mereka setelah kematianmu?”( dengan kefakiran itu, mereka masuk surga).
No comments:
Post a Comment